Artikel

LOMBA GEMPAR DI KWT NGUDI REJO

20 September 2022 13:39:45  Administrator  651 Kali Dibaca  Berita Desa

Selasa / 20 September 2022 sedang diadakan  lomba GEMPAR ( Gerakan Menanam Pangan di Pekarangan) di KWT NGUDI REJO Kalurahan Pleret Kapanewon Panjatan Kabupaten Kulon Progo. Kegiatan ini di prakarsai oleh Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Kulon Progo. Lomba ini diikuti oleh 12 peserta KWT   se Kabupaten Kulon Progo.

Kegiatan ini di mulai dengan sambutan dari Kapanewon Panjatan yang di lakukan oleh Ibu Arita Handiyati, S.STP,M.Eng  Selaku Panewu Anom Kapanewon Panjatan Kabupate Kulon Progo. Selanjutnya  sambutan dari Kadin Pertanian dan  Pangan  Ir.Muh.Aris nugroho, MMA  yang dilanjutkan  nyayian kas dari KWT Ngudi Rejo serta sambutan dari ketua KWT Ngudi Rejo Ibu Mardiyah.

Acara selanjutnya Penilaian dari tim Penilai lomba Gempar mulai dari administrasi dilanjutkan ke penilaian macam - macam tanaman pangan dan sayuran di pekarangan. dilanjutkan ke rumah produksi Pupuk Hayati yang bertempat di Bapak Dukuh XI Kalurahan Pleret. yang terakhir penilaian di pembibitan tanaman  cabe dan Sayuran  di KWT NGUDI REJO dan dilanjutkan Pemaparan dari tim Yuri dan penutup.

Acara ini dihadiri oleh Ibu Pj Bupati kabupaten Kulon Progo, Panewu Anom Panjatan, Kadin Pertanian dan Pangan Kulon Progo,  Bpp Panjatan, Lurah Pleret beserta Pamongnya serta babinsa dan babinkamtibmas kalurahan Pleret.  Acara dimulai pukul 09.00 wib dan berakhir pukul 12.30 wib dan berjalan lancar. m-f

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Kalurahan

Aparatur Kalurahan

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Alamat : Jl. Bendungan KM 1 Pleret, Panjatan, Kulon Progo
Kalurahan : PLERET
Kapanewon : PANJATAN
Kabupaten : KULON PROGO
Kodepos : 55655
Telepon : 0
Email : pemdespleretkp@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:42
    Kemarin:152
    Total Pengunjung:132.760
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:54.243.2.41
    Browser:Tidak ditemukan

Arsip Artikel

Statistik SID